Bolehkah Penderita Diabetes Minum Kopi Setiap Hari? Ini Jawabannya!
|

Bolehkah Penderita Diabetes Minum Kopi Setiap Hari? Ini Jawabannya!

Minum kopi adalah kebiasaan pagi yang sangat digemari banyak orang karena dapat mengusir kantuk dan membuat tubuh terasa segar. Tapi bolehkah penderita diabetes menikmati minum kopi? Bagi penderita diabetes, muncul pertanyaan kritis, apakah aman mengonsumsi kopi setiap hari? Apakah kopi bisa memicu kenaikan kadar gula darah? Dibawah ini KEPPOO INDONESIA…