Reza Arap Kritik Sandiaga Uno yang Puji IShowSpeed di Indonesia
Reza Arap, seorang konten kreator dan entertainer, memberikan kritik tajam terhadap Sandiaga Uno setelah sang manteri pariwisata dan ekonomi kreatif memuji IShowSpeed seorang streamer populer asal amerika. IShowSpeed, yang memiliki nama asli Darren Watkins, adalah seorang YouTuber yang dikenal dengan konten-konten hiburannya yang unik dan energik. Kunjungan IShowSpeed ke Indonesia…