Benarkah Lumpur Lapindo Tak Lagi Menyembur? Ini Kata Ahli Geologi

Benarkah Lumpur Lapindo Tak Lagi Menyembur? Ini Kata Ahli Geologi

Baru-baru ini, jagat maya dihebohkan dengan kabar yang menyebutkan lumpur Lapindo tak lagi menyembur di Sidoarjo, Jawa Timur. Semburan lumpur yang telah berlangsung sejak tahun 2006 ini, telah menjadi bagian kelam dari sejarah Indonesia dan menyebabkan dampak sosial, ekonomi, dan lingkungan yang sangat besar. Kabar ini tentu saja disambut dengan…