Heboh! Indonesia Airlines, Maskapai Milik Putra Aceh Bermarkas di Singapura
Indonesia Airlines adalah maskapai baru yang membawa nama Indonesia namun berbasis di Singapura, yang menjadi sorotan publik dan industri penerbangan. Dunia penerbangan Indonesia kembali dihebohkan dengan kehadiran Indonesia Airlines, sebuah maskapai baru yang dimiliki oleh seorang putra daerah asal Aceh. Yang lebih menarik, meskipun membawa nama “Indonesia,” maskapai ini justru…